Inspirasi Dak Jemuran Rumah Minimalis Kekinian
Sebagai salah satu kebutuhan utama manusia, urusan mencuci pakaian memang tidak ada habisnya. Terutama buat para ibu rumah tangga, pasti hampir setiap hari bolak-balik ke area jemuran, ‘kan? Karena itulah, sebaiknya kamu juga mendesain area jemuran sebagus mungkin supaya makin semangat. Salah satu yang lagi hits untuk hunian adalah dak jemuran […]